STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA DALAM MENINGKATKAN PRODUKSI UMKM JATIARJO COFFEE DI DESA JATIARJO KECAMATAN PRIGEN KABUPATEN PASURUAN

Main Article Content

Tatok irawan
Novi Itsna Hidayati

Abstract

Skripsi ini adalah hasil penelitian kualitatif yang menggunakan metode analisis SWOT untuk memahami strategi pengembangan usaha UMKM Jatiarjo Coffee dalam meningkatkan produksi, dengan langkah awal menganalisis kondisi perusahaan. Penelitian ini memanfaatkan pendekatan kualitatif serta metode analisis SWOT (Strengths, Weaknesses, Opportunities, Threats) sebagai alat untuk mengidentifikasi faktor-faktor secara sistematis dalam merumuskan strategi perusahaan. Data dikumpulkan melalui observasi langsung di perusahaan dan wawancara dengan pemilik UMKM Jatiarjo Coffee, serta tambahan informasi dari sumber terkait. Data yang terkumpul kemudian dianalisis menggunakan analisis SWOT untuk menentukan kekuatan, kelemahan, peluang, dan ancaman terkait strategi pengembangan usaha UMKM Jatiarjo Coffee. Hasil analisis menunjukkan bahwa perusahaan berada di kuadran I agresif. Ini menunjukkan bahwa perusahaan memiliki peluang dan kekuatan yang dapat dimanfaatkan. Strategi yang disarankan adalah mendukung kebijakan pertumbuhan aktif dengan memproduksi kopi berkualitas, menjual produk dengan harga yang sesuai dengan kualitas, dan meningkatkan volume produksi.

Article Details

How to Cite
Tatok irawan, & Novi Itsna Hidayati. (2024). STRATEGI PENGEMBANGAN USAHA DALAM MENINGKATKAN PRODUKSI UMKM JATIARJO COFFEE DI DESA JATIARJO KECAMATAN PRIGEN KABUPATEN PASURUAN. Hibrida: Jurnal Pertanian, Peternakan, Perikanan, 2(01), 91–100. https://doi.org/10.3766/hibrida.v2i01.5510
Section
Articles
Author Biographies

Tatok irawan, Universitas Yudharta

Agribisnis, Universitas Yudharta , Pasuruan, Indonesia

Novi Itsna Hidayati, Universitas Yudharta

Agribisnis, Universitas Yudharta , Pasuruan, Indonesia

References

Budihardjo, K., & Fahmi, W. M. (2020). Strategi Peningkatan Produksi Kopi Robusta (Coffea L.)Di Desa Pentingsari,Kecamatan Cangkringan, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Diyah Lestari, H., Pujiastuti, R., Ekonomi Dan Bisnis, F., Wijayakusuma Purwokerto Kampus Unwiku Jalan Beji Karangsalam Purwokerto, U., & Kunci, K. (2022). Pengembangan Produk Sebagai Upaya Meningkatkan Hasil Produksi Umkm. Https://Doi.Org/10.56681/Wikuacitya.V2i1.69

Wasis Prasetyo, & Syariah, E. (2022). Strategi Pengembangan Usaha Kopi Dalam Upaya Meningkatkan Produksi Kelompok Tani Suka Maju Dalam Perspektif Ekonomi Islam (Studi Pada Kelompok Tani Suka Maju Gunung Ratu Kecamatan Bandar Negeri Suoh Kabupaten Lampung Barat) Skripsi Diajukan Untuk Melengkapi Tugas-Tugas Dan Memenuhi Syarat-Syarat Guna Memperoleh Gelar Sarjana Ekonomi (S.E) Dalam.

Fatimah, D., Yunita, T., & Rizki, Y. (2024). Analisis Swot Pada Kopi Kenangan. Neraca Manajemen, Ekonomi, 5. Https://Doi.Org/10.8734/Mnmae.V1i2.359

Febriantoro, W. (2018). Kajian Dan Strategi Pendukung Perkembangan E-Commerce Bagi Umkm Di Indonesia (Vol. 3, Issue 5). Http://Ejournal.Upi.Edu/Index.Php/Manajerial/

Hamid, E. S., & Susilo, Y. S. (2011). Strategi Pengembangan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah Di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta*. In Jurnal Ekonomi Pembangunan (Vol. 12, Issue 1). Www.Bps.Go.Id

Huddin, M. (2021). Manajemen Strategi Analisis Swot Dalam Menghadapi Persaingan Bisnis Pada Bmt Nu Pusat Gapura Sumenep.

Dwi Ananda, A., & Susilowati, D. (2017). Pengembangan Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (Umkm) Berbasis Industri Kreatif Di Kota Malang.

Khairani, A., Yunita, T., Asri, B., Pradana, Y., Sari, P., Bhayangkara, U., & Raya, J. (2023). Pengembangan Analisis Swot Umkm Kopi Cinta Bekasi. In Business: Scientific Journal Of Business And Entrepreneurship (Vol. 1). Https://Journal.Csspublishing/Index.Php/Business

Mukhlasin, A., & Pasaribu, M. H. (2020). Analisis Swot Dalam Membuat Keputusan Dan Mengambil Kebijakan Yang Tepat. In Journal Research And Education Studies (Vol. 1, Issue 1).

Rois Arifin. (2020). Maksimalisasi Hasil Panen Kopi Melalui Pemangkasan Cabang Pasca Panen Dan Pengendalian Hama Secara Alami Untuk Meningkatkan Produksi Kopi (Vol. 1, Issue 1).

Sony Hendra Permana. (2017). Strategi Peningkatan Usaha Mikro, Kecil, Dan Menengah (Umkm) Di Indonesia Strategy Of Enhancement On The Small And Medium-Sized Enterprises (Smes) In Indonesia Sony Hendra Permana. Http://News.Detik.Com/

Rahmini, Y., Sekolah, S., Ilmu, T., & Balikpapan, E. (2017). Perkembangan Umkm (Usaha Mikro Kecil Dan Menengah) Di Indonesia.

Risda Pratiwi. (2018). Strategi Pengembangan Usaha Rengginang Pulut Dengan Metode Analisis Swot (Studi Kasus Usaha Rengginang Pulut Cv. Uul Jaya Di Desa Kebun Lada Kecamatan Hinai Kabupaten Langkat).

Salman Elli, H., Pardian, P., Syamsiyah, N., & Nur Wiyono, S. (2021). Strategi Pengembangan Usaha Mikro Kecil Menengah (Umkm) Kopi Suka Sangrai Di Kelurahan Suka Asih Kota Bandung Development Strategy Of Micro Small And Medium Enterprises (Umkm) Suka Sangrai Coffee In Suka Asih Village Bandung City.

Widyaiswara, Y., Madya, A., Regional, B., & Sumatera, I. (2018). Usaha Mikro, Kecil, Dan Menengah Di Indonesia: Permasalahan Dan Solusinya.