PEMBUATAN PUPUK BOKASHI DI DESA KASIYAN, KABUPATEN JEMBER

Main Article Content

Laura Enjelika
Gideon Victorio
Rama Sandy
Christopher Dionisius
Virginia Mandasari

Abstract

Kasiyan Village, which is located in Puger District, Jember Regency, has great potential in the livestock and agricultural sectors. One of the main potentials is cow dung waste which can be used as raw material for making organic fertilizer, especially bokashi fertilizer. However, public awareness regarding the use of this waste is still low. This community service aims to educate and train the people of Kasiyan Village in utilizing cow dung waste into bokashi fertilizer. The process of making this fertilizer involves fermenting organic materials such as cow dung, husks, bran and sawdust using effective microorganisms (EM) which speed up the decomposition process. The results of this service show an increase in public understanding regarding the importance of utilizing livestock waste and the effectiveness of using bokashi fertilizer in increasing soil fertility and agricultural productivity. Thus, this program supports the formation of the Independent Fertilizer Group in East Kasiyan Village.


 


Desa Kasiyan, yang terletak di Kecamatan Puger, Kabupaten Jember, memiliki potensi besar dalam sektor peternakan dan pertanian. Salah satu potensi utama adalah limbah kotoran sapi yang dapat dimanfaatkan sebagai bahan baku untuk pembuatan pupuk organik, terutama pupuk bokashi. Namun, kesadaran masyarakat mengenai pemanfaatan limbah ini masih rendah. Pengabdian masyarakat ini bertujuan untuk mengedukasi dan melatih masyarakat Desa Kasiyan Timur dalam memanfaatkan limbah kotoran sapi menjadi pupuk bokashi. Proses pembuatan pupuk ini melibatkan fermentasi bahan organik seperti kotoran sapi, sekam, dedak, dan serbuk gergaji menggunakan mikroorganisme efektif (EM) yang mempercepat proses penguraian. Hasil dari pengabdian ini menunjukkan peningkatan pemahaman masyarakat mengenai pentingnya pemanfaatan limbah ternak dan efektivitas penggunaan pupuk bokashi dalam meningkatkan kesuburan tanah dan produktivitas pertanian. Dengan demikian, program ini mendukung terbentuknya Kelompok Mandiri Pupuk di Desa Kasiyan Timur.

Article Details

How to Cite
Enjelika, L., Victorio, G., Sandy, R., Dionisius, C., & Mandasari , V. (2025). PEMBUATAN PUPUK BOKASHI DI DESA KASIYAN, KABUPATEN JEMBER . Hibrida: Jurnal Pertanian, Peternakan, Perikanan, 3(2), 1–10. https://doi.org/10.3766/hibrida.v3i1.9596
Section
Articles
Author Biographies

Laura Enjelika, UPN “Veteran” Jawa Timur

Agroteknologi, Fakultas Pertanian, UPN “Veteran” Jawa Timur, Surabaya, Indonesia

Gideon Victorio, UPN “Veteran” Jawa Timur

Agroteknologi, Fakultas Pertanian, UPN “Veteran” Jawa Timur, Surabaya, Indonesia

Rama Sandy, UPN “Veteran” Jawa Timur

Agroteknologi, Fakultas Pertanian, UPN “Veteran” Jawa Timur, Surabaya, Indonesia

Christopher Dionisius, UPN “Veteran” Jawa Timur

Agroteknologi, Fakultas Pertanian, UPN “Veteran” Jawa Timur, Surabaya, Indonesia

Virginia Mandasari , UPN “Veteran” Jawa Timur

Manajemen, Fakultas Ekonomi dan Bisnis, UPN “Veteran” Jawa Timur, Kota, Indonesia

References

Holik, A., Khirzin, M. H., & Aji, A. A. (2020). PKM Pemanfaatan Limbah Kotoran Sapi Menjadi Biogas Sebagai Sumber Energi Alternatif di Kelurahan Bulusan Kecamatan Kalipuro Kabupaten Banyuwangi. J-Dinamika : Jurnal Pengabdian Masyarakat, 5(2), 1–4. https://doi.org/10.25047/j-dinamika.

Kasgot Terhadap Kandungan Unsur Hara. Skripsi, Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung.

Kasworo, A.,Izzati, M., & Kismartini. (2013). Daur Ulang Kotoran Ternak Sebagai Upaya Mendukung Peternakan Sapi Potong yang Berkelanjutan di Desa Jogonayan Kecamatan Ngablak Kabupaten Magelang. Prosiding Seminar Nasional Pengelolaan Sumberdaya Alam Dan Lingkungan, 2009, 306–311.

Moenek, D., Toelle, N.,N. (2019). Pemanfaatan limbah ternak sebagai bahan pembuatan pupukbokashi dalam kegiatan pkm ternak babi ramah lingkungan. Jurnal PengabdianMasyarakat J-DINAMIKA, 4(1):10-11.

Nasirudin, M., Faizah, M., Rahman, A. K., &Tijanuddaroro, M. W. (2021). Pelatihan Pemanfaatan Lahan Pekarangan dan Pengolahan Limbah Dapur sebagai Pupuk Organik Cair.Jumat Pertanian: Jurnal Pengabdian Masyarakat,2(1), 12-15.

Tufaila M, Yusrina, Alam S. 2014. Pengaruh Pupuk Bokashi Kotoran Sapi Terhadap Pertumbuhan dan Produksi Padi Sawah pada Ultisol Puosu Jaya Kecamatan Konda, Konawe Selatan. Jurnal Agroteknos. 4(1) : 18-25.

Ulfa Azizah Rahmah. (2021). Pengaruh Waktu Fermentasi Pembuatan Pupuk Organik Cair (POC)