RANCANG BANGUN SISTEM E-MARKETPLACE PETSHOP BERBASIS ANDROID

Main Article Content

Muhammad Riefki Ariyanto
Muhammad Shulhan Khairy
Rawansyah Rawansyah

Abstract

Sistem e-marketplace telah menjadi tren populer dalam beberapa tahun terakhir. Industri Petshop, yang mengalami pertumbuhan pesat, juga menerapkan model bisnis ini untuk meningkatkan aksesibilitas produk dan layanan mereka kepada konsumen. Penelitian ini bertujuan untuk merancang dan mengembangkan sistem e-marketplace Petshop berbasis aplikasi Android. Sistem ini memungkinkan pengguna untuk menjelajahi dan membeli berbagai produk serta layanan hewan peliharaan dari berbagai toko hewan peliharaan yang terdaftar. Aplikasi Android akan menjadi platform utama untuk mengakses sistem ini, memberikan kemudahan bagi pengguna perangkat Android. Pengembangan sistem ini memanfaatkan teknologi dan layanan terbaru dalam pengembangan aplikasi Android, seperti bahasa pemrograman Dart dengan framework Flutter untuk pengembangan frontend, framework Laravel sebagai backend, serta MySQL untuk manajemen pengguna dan penyimpanan data. Dalam perancangan dan pembangunan sistem e-marketplace Petshop berbasis Android ini, dilakukan pengujian black box dan User Acceptance Test (UAT) menggunakan kuesioner dengan 7 pertanyaan kepada 23 responden. Hasil pengujian menunjukkan bahwa sistem yang dikembangkan mendapatkan tingkat penerimaan sebesar 88,17%.

Article Details

How to Cite
Muhammad Riefki Ariyanto, Muhammad Shulhan Khairy, & Rawansyah, R. (2024). RANCANG BANGUN SISTEM E-MARKETPLACE PETSHOP BERBASIS ANDROID. Kohesi: Jurnal Sains Dan Teknologi, 4(3), 41–50. https://doi.org/10.3785/kohesi.v4i3.5026
Section
Articles
Author Biographies

Muhammad Riefki Ariyanto, Politeknik Negeri Malang

Teknik Informatika, Program Studi Teknologi Informasi, Politeknik Negeri Malang

Muhammad Shulhan Khairy, Politeknik Negeri Malang

Teknik Informatika, Program Studi Teknologi Informasi, Politeknik Negeri Malang

Rawansyah Rawansyah, Politeknik Negeri Malang

Teknik Informatika, Program Studi Teknologi Informasi, Politeknik Negeri Malang

References

ANALISIS SISTEM INFORMASI E-MARKETPLACE PADA USAHA KECIL MENENGAH (UKM) KERAJINAN BAMBU DUSUN BRAJAN. (2017). Robert Marco, 9.

Android, G. u. (2019). Syaiful Ahdan1*, Trio Pambudi2, Adi Sucipto3, Yeni Agus Nurhuda4. Teknologi Informasi, Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer, Universitas Teknokrat Indonesia, 4.

Firdaus, A. (2019). E-Marketplace Berbasis Web Untuk Pelayanan Jasa Pet Care. Institut Keuangan Perbankan dan Informatika Asia (IKPIA) Perbanas, 1.

Jamaris, M. (2022). Sistem Marketplace Pencarian Lapangan Futsal Menggunakan. JURNAL ILMIAH KOMPUTER GRAFIS, 1.

KURNIAWAN, A. (2014). APLIKASI PENCARIAN MINIMARKET MENGGUNAKAN METODE HAVERSINE FORMULA UNTUK MENENTUKAN JARAK TERDEKAT. Dekan Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Islam Negeri (UIN) Maulana Malik Ibrahim Malang , 25.

Mahesa, O. K. (2022). PERANCANGAN APLIKASI MARKET PLACE INTEGRATED SYSTEM OKI E-COMMERCE DENGAN BAHASA PEMROGRAMAN BERBASIS ANDROID. Universitas Muhammadiyah Surakarta, 2.

Marco, R. (2017). Jurnal Ilmiah DASI. ANALISIS SISTEM INFORMASI E-MARKETPLACE PADA USAHA KECIL MENENGAH (UKM) KERAJINAN BAMBU DUSUN BRAJAN, 9.

PANGARIBUAN, V. C. (2017). Sistem Informasi Geografis Lokasi Petshop Di Kota Medan Berbasis Web Dengan Menggunakan Metode Haversine. Universitas Potensi Utama, 1.

Rahmanto, Y. (2020). PERANCANGAN SISTEM INFORMASI GEOGRAFIS KEBUDAYAAN. JDMSI, 2.

Robby Rachmatullah, D. K. (2020). Aplikasi E-Commerce Petshop Dengan Fitur Petpedia. JURNAL ILMIAH STMIK AUB, 2.

Robert, M. (2017). ANALISIS SISTEM INFORMASI E-MARKETPLACE PADA . Jurnal Ilmiah DASI, 8.

Sariyun Naja Anwar, I. N. (2013). PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI APLIKASI MOBILE SEMARANG. DINAMIKA INFORMATIKA, 3.

Suasapha, A. H. (2020). SKALA LIKERT UNTUK PENELITIAN PARIWISATA; BEBERAPA. Jurnal Kepariwisataan , 3.

Supriyanta. (2019). Sistem Informasi Penjualan Secara Online Studi Kasus. Indonesian Journal on Networking and Security, 6.

Tussa’ddia, N. (2021). Aplikasi Pencarian Barbershop Menggunakan Metode haversine Untuk menentukan jarak terdekat. Buletin Sistem Informasi dan Teknologi Islam, 1.

Wahyuni, I. (2023). RANCANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI PENJUALAN. Program Studi Informatika Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer, 1.

Wijaya, A. S. (2021). PERANCANGAN APLIKASI E-COMMERCE BERBASIS ANDROID PADA UD HOKY CELLULER SHOP. Sistem Informasi, Universitas Bunda Mulia, 1.

Yulianto, D. (2019). Analisa dan Perancangan Aplikasi Clow Untuk Adopsi Hewan Peliharaan bebasis android. JUKOMIKA - (JURNAL ILMU KOMPUTER DAN INFORMATIKA), 1.