PENGARUH LABA BERSIH DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN SEKTOR TRANSPORTASI DAN LOGISTIK DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2020-2023)

Main Article Content

Muhammad Salman Al-Farisi
Ari Sulistyowati
Bayu Seno Pitoyo

Abstract

Pengaruh Laba Bersih dan Struktur Modal Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris Perusahaan Sektor Transportasi dan Logistik Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2020-2023). Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah adanya Pengaruh Laba Bersih dan Struktur Modal Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris Perusahaan Sektor Transportasi dan Logistik Di Bursa Efek Indonesia Tahun 2020-2023). Metode yang digunakan pada penelitian ini adalah metode penelitian kuantitatif dan data yang dipergunakan sektor transportasi dan logistik tahun 2020 – 2023. Teknik pengambilan sampel dilakukan menggunakan teknik purposive sampling yang mengambil sampel 21 perusahaan dengan 4 tahun pengamatan maka diperoleh 84 sampel data yang digunakan. Metode analisis data yang digunakan adalah uji analisis statistik deskriptif, uji asumsi klasik yang terdiri dari uji normalitas, uji multikolinearitas, uji autokorelasi, selain itu menggunakan uji analisis regresi linear berganda dan uji hipotesis yang terdiri dari uji koefisien determinasi, uji F, dan uji t. Hasil analisis data menunjukan bahwa secara parsial laba bersih berpengaruh terhadap nilai perusahaan, sedangkan struktur modal secara parsial tidak berpengaruh terhadap nilai perusahaan, secara simultan laba bersih dan struktur modal berpengaruh terhadap nilai perusahaan.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Muhammad Salman Al-Farisi, Ari Sulistyowati, & Bayu Seno Pitoyo. (2025). PENGARUH LABA BERSIH DAN STRUKTUR MODAL TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (STUDI EMPIRIS PERUSAHAAN SEKTOR TRANSPORTASI DAN LOGISTIK DI BURSA EFEK INDONESIA TAHUN 2020-2023). Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, Dan Ekonomi, 15(9), 21–30. https://doi.org/10.8734/musytari.v15i9.11535
Section
Articles

References

Alghifari, E. S. (2022). CAPITAL STRUCTURE , PROFITABILITY , HEDGING POLICY , FIRM SIZE , AND FIRM VALUE : MEDIATION AND MODERATION ANALYSIS. 9(5), 789–801.

Aprianti, V. (2022). Capital Structure , Accounting Conservatism , Agency Cost , dan Firm Value. 6, 3881–3888.

Ayuningsih, N., & Goenawan, Y. A. (2024). Pengaruh Struktur Modal dan Profitabilitas terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Manufaktur ( Studi Kasus Pada Perusahaan Subsektor Makanan dan Minuman di BEI Periode 2018- 2021 ). 3(1), 9–20.

Haruman, T. (2008). Pengaruh Struktur Kepemilikan Terhadap Keputusan Keuangan Dan Nilai Perusahaan Survey Pada Perusahaan Manufaktur Di Pt. Bursa Efek Indonesia. Univesitas Widyatama, 150–166.

Hery. (2017). Akuntansi Dasar 1 dan 2. Kompas Gramedia.

Indah Susetyowati Dan Nur Handayani. (2020). Pengaruh Good Corporate Governance, Pertumbuhan Penjualan, Ukuran Perusahaan Dan Leverage Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal Ilmu Dan Riset Manajemen, 9(3), 1–20.

Muhajir, A. (2020). Modal Kerja, Perputaran Piutang, Persediaan dan Penjualan Terhadap Laba Bersih. Jurnal Wira Ekonomi Mikriskil:JWEM, 10, 33–44.

Nadhila Putri Ghaisani, N. T. (2022). Analisis pertumbuhan laba pada perusahaan sektor transportasi dan logistik di bei. 5(4), 859–867.

Putri, D. E., Tinggi, S., Ekonomi, I., Agung, S., Sari, E. P., Utama, U. P., & Kunci, K. (2020). Dampak CR , DER dan NPM terhadap Tobin ` s Perusahaan Sub Sektor Kosmetik dan Barang Keperluan Rumah Tangga yang terdaftar di. 3(2), 249–256.

Siti Epa Hardiyanti, A. (2022). Correlation Of Capital Structure, Firm Value, And Size As Moderating Factorno Title. Management Science Research Journal, 1(1), 1–11. https://doi.org/https://doi.org/10.56548/msr.v1i1.4

Wastam Wahyu Hidayat. (2021). Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Leverage, Dan Csr Terhadap Nilai Perusahaan, Studi Kasus Perusahaan Jasa Di Indonesia. Jurnal Ilmiah Manajemen Ubhara, 3(1), 214–227.