ANALISIS PENGARUH FRAUD TRIANGLE DALAM MENDETEKSI KECURANGAN LAPORAN KEUANGAN

Main Article Content

Anisya Mutiara Anggraini
Nera Marinda Machdar

Abstract

Laporan keuangan merupakan media informasi yang sangat penting karena mampu mempengaruhi pengambilan Keputusan suatu Perusahaan. Laporan Keuangan bertujuan untuk membantu orang-orang yang terlibat secara dekat dalam memahami presentasi suatu administrasi dalam menangani aset-aset yang tersedia dalam organisasi. Menghasilkan keuntungan yang maksimal merupakan tujuan utama suatu Perusahaan. Tetapi dalam menempuh tujuan tersebut tidak jarang ditempuh dengan cara yang tidak semestinya. Perusahaan tidak jarang melakukannya dengan memanipulasi laporan keuangan Hal ini menyebabkan terjadinya fraud pada Perusahaan. Peneliti menyusun artikel ilmiah ini dengan tujuan untuk mengetahui pengaruh fraud triangle dalam mendeteksi kecurangan laporan keuangan. Penelitian ini menggunakan penelitian kuantitatif dan data sekunder. Data yang digunakan berasal dari jurnal yang diakses melalui Google Scholar. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Tekanan Eksternal tidak berpengaruh terhadap kecurangan laporan keuangan, sedangkan Ineffective monitoring, Pergantian Auditor berpengaruh signifikan terhadap kecurangan laporan keuangan.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Anggraini, A. M., & Machdar, N. M. (2024). ANALISIS PENGARUH FRAUD TRIANGLE DALAM MENDETEKSI KECURANGAN LAPORAN KEUANGAN . Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, Dan Ekonomi, 12(12), 21–30. https://doi.org/10.8734/musytari.v12i12.9336
Section
Articles

References

amelia rizka, anisa dea. (2023). Pengaruh Fraud Pentagon Terhadap Kecurangan Laporan Keuangan Dengan Komite Audit Sebagai Variabel Moderasi. Journal of Applied Managerial Accounting, 7(1), 143–162. https://doi.org/10.30871/jama.v7i1.5156

Andriani, R. (2019). Pengaruh Fraud Triangle Terhadap Kecurangan Laporan Keuangan (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Riset Akuntansi Tirtayasa, 4(1), 64–74. https://doi.org/10.48181/jratirtayasa.v4i1.5485

Ayem, S., Wardani, D. K., & Mas’adah, L. (2022). Pengaruh Fraud Pentagon terhadap Fraudulent Financial Statement dengan Komite Audit sebagai Variabel Moderasi. Al-Kharaj : Jurnal Ekonomi, Keuangan & Bisnis Syariah, 5(2), 911–930. https://doi.org/10.47467/alkharaj.v5i2.1355

Barus, Y. P. P., Chung, J., & Umar, H. (2021). Pengaruh Fraud Triangle Terhadap Kecurangan Laporan Keuangan Dengan Ukuran Perusahaan Sebagai Pemoderasi pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2017-2019. Kocenin Serial Konferensi, 2(1). https://publikasi.kocenin.com/%0Ahttp://publikasi.kocenin.com/index.php/pakar/article/view/178

Boermawan, G., & Arfianti, R. I. (2022). Pengaruh Fraud Triangle Terhadap Kecurangan Pelaporan Keuangan Dengan Beneish M-Score Model. Journal of Applied Managerial Accounting, 6(2), 173–186. https://doi.org/10.30871/jama.v6i2.4009

Damayanti, R. A., & Ramlah, S. (2020). Membangun Konsep Tredency To Fraud Dalam Konsep Triangle Fraud (Sintesis Teori Dan Penelitian Empiris Yang Relevan). Jurnal Mirai Managemnt, 5(1), 96–113. https://journal.stieamkop.ac.id/index.php/mirai

Faradiza, S. A. (2019). Fraud Pentagon Dan Kecurangan Laporan Keuangan. EkBis: Jurnal Ekonomi Dan Bisnis, 2(1), 1. https://doi.org/10.14421/ekbis.2018.2.1.1060

Febriandani, M. S., & Utomo, D. C. (2022). Systematic Literature Review: Penyebab Kecurangan. Diponegoro Journal of Accounting, 11(September 2019), 1–11. http://ejournal-s1.undip.ac.id/index.php/accounting

Ghaisani, A. A., & Supatmi, S. (2023). Pendeteksian Kecurangan Pelaporan Keuangan Menggunakan Fraud Pentagon. Owner, 7(1), 599–611. https://doi.org/10.33395/owner.v7i1.1233

Kadek, N., Tiapandewi, Y., Nyoman, N., Suryandari, A., Gede, A. A. P., & Arie, B. (2020). Dampak Fraud Triangle Dan Komite Audit Terhadap. Kumpulan Hasil …, 2(2), 156–173. https://e-journal.unmas.ac.id/index.php/kharisma/article/view/979%0Ahttps://e-journal.unmas.ac.id/index.php/kharisma/article/download/979/846

Kayoi, S. A., & Fuad, F. (2019). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Financial Statement Fraud Ditinjau Dari Fraud Triangle Pada Perusahaan Manufaktur Di Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2017. Diponegoro Journal of Accounting, 8(4), 1–13. http://ejournal-s1.undip.ac.id/index.php/accounting

Mardianto, M., & Tiono, C. (2019). Analisis Pengaruh Fraud Triangle Dalam Mendeteksi Kecurangan Laporan Keuangan. Jurnal Benefita, 1(1), 87. https://doi.org/10.22216/jbe.v1i1.3349

mia tri puspitaningrum, eindye, taufiq satria yudha wijaya. (2019). Pengaruh Fraud Triangle Sebagai Prediktor Kecurangan Pelaporan Keuangan. Jurnal Bisnis Dan Akuntansi, 21(1), 77–88. https://doi.org/10.34208/jba.v21i1.502

Mulya, A., Rahmatika, D. N., & Kartikasari, M. D. (2019). Pengaruh Fraud Pentagon (Pressure, Opportunity, Rationalization, Competence dan Arrogance) Terhadap Pendeteksian Fraudulent Financial Statement Pada Perusahaan Property, Real Estate and Building Construction yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Permana : Jurnal Perpajakan, Manajemen, Dan Akuntansi, 11(1), 11–25. https://doi.org/10.24905/permana.v11i1.22

Nurhasanah, S., Purnamasari, P., & Hartanto, R. (2022). Pengaruh Fraud Triangle Theory terhadap Kecurangan Laporan Keuangan dengan Komite Audit sebagai Variabel Moderasi. Bandung Conference Series: Accountancy, 2(2), 1040–1048. https://doi.org/10.29313/bcsa.v2i2.2910

Retnoningtyas, S., Tarmizi, M. I., Akuntansi, M., & Jakarta, U. M. (2022). Jurnal Akuntansi dan Keuangan Vol . 11 No . 2 Oktober 2022 FEB Universitas Budi Luhur. Jurnal Akutansi Dan Keuangan, 11(2), 101–119.

Saadah, L., Gita Wahyu Kristina, V., Hariadi, S., & Kadir Usry, A. (2022). Pengaruh Stabilitas Keuangan, Kondisi Industri, Dan Tekanan Eksternal Terhadap Kecurangan Laporan Keuangan Dalam Fraud Triangle. Jurnal Analisa Akuntansi Dan Perpajakan, 6(2), 211–220. https://doi.org/10.25139/jaap.v6i2.5041

Setiawan, C., & Tundjung, H. (2020). Pengaruh Fraud Triangle Dan Profitabilitas Terhadap Fraudulent Financial Reporting Dengan Gcg Sebagai Variabel Moderating. Jurnal Kontemporer Akuntansi, 3(1), 1–10. https://journal.untar.ac.id/index.php/JKA/article/view/23231

Suryandari, N. P. E., Wahyuni, M. A., & Julianto, I. P. (2019). Pengaruh Tekanan, Kesempatan, Rasionalisasi (Triangle) dan Efektivitas Penerapan Pengendalian Internal terhadap Tindak Kecurangan (Fraud) (Studi pada LPD Se-Kecamatan Negara). Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi, 10(1), 1–10.

Tania Larasati, A. W. dan A. M. (2020). Keahlian Keuangan Komite Audit Dalam Memoderasi Pengaruh Fraud Triangle Terhadap Keurangan Laporan Keuangan. Jurnal Syntax Transformation, 1(8), 297–309.

Utami, E. R., & Pusparini, N. O. (2019). The Analysis Of Fraud Pentagon Theory And Financial Distress For Detecting Fraudulent Financial Reporting In Banking Sector In Indonesia (Empirical Study Of Listed Banking Companies On Indonesia Stock Exchange In 2012-2017). 102(Icaf), 60–65. https://doi.org/10.2991/icaf-19.2019.10

Yanti, L. D., & Riharjo, I. B. (2021). Pendeteksi Kecurangan Pelaporan Keuangan Menggunakan Fraud Petagon Theory. Jurnal Ilmu Dan Riset Akuntansi, 10(5), 1–23.

Most read articles by the same author(s)

1 2 3 > >>