ANALISIS GAYA KEPEMIMPINAN WEDDING PLANNER MILENIAL DI DELAPAN BALI WEDDING

Main Article Content

Kadek Rio Setiawan
I Putu Esa Widaharthana
Ni Kadek Swandewi

Abstract

Penelitian ini dilatarbelakangi oleh tantangan operasional yang dihadapi oleh Delapan Bali Wedding, khususnya dalam hal ketidakstabilan tim, kualitas pelayanan yang inkonsisten, dan penurunan efisiensi serta produktivitas. Dalam industri jasa yang kompetitif seperti bisnis pernikahan, gaya kepemimpinan yang efektif menjadi kunci dalam mengatasi berbagai masalah operasional dan memastikan kelancaran pelaksanaan acara. Penelitian ini menganalisis gaya kepemimpinan yang paling efektif untuk diterapkan di Delapan Bali Wedding dalam mengatasi tantangan operasional yang kompleks. Melalui analisis mendalam terhadap permasalahan yang ada, penelitian ini menyimpulkan bahwa gaya kepemimpinan transaksional, dengan penekanan pada struktur yang jelas, target yang terukur, dan sistem penghargaan yang jelas, merupakan pendekatan yang paling relevan. Penelitian ini menggunakan metode survei dan wawancara mendalam dengan para wedding planner untuk mengumpulkan data. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penerapan gaya kepemimpinan transaksional yang terstruktur dapat meningkatkan efisiensi operasional, mengurangi ketidakstabilan tim, dan meningkatkan kualitas pelayanan. Namun, penelitian ini juga menyarankan bahwa kombinasi gaya kepemimpinan transaksional dengan elemen-elemen transformasional, seperti visi yang menginspirasi dan pengembangan tim, dapat memberikan hasil yang lebih optimal dalam jangka panjang. Penelitian ini memberikan implikasi penting bagi organisasi yang beroperasi di industri jasa, khususnya dalam konteks bisnis pernikahan.


Kata Kunci : Kepemimpinan transaksional, Kinerja karyawan, Industri pernikahan

Article Details

How to Cite
Kadek Rio Setiawan, I Putu Esa Widaharthana, & Ni Kadek Swandewi. (2024). ANALISIS GAYA KEPEMIMPINAN WEDDING PLANNER MILENIAL DI DELAPAN BALI WEDDING. Panorama: Jurnal Kajian Pariwisata, 2(1), 11–20. https://doi.org/10.34833/panorama.v2i2.6151
Section
Articles
Author Biographies

Kadek Rio Setiawan, Politeknik Pariwisata Bali

Jurusan Kepariwisataan, Program Studi Pengelolaan Konvensi Dan Acara, Politeknik Pariwisata Bali

I Putu Esa Widaharthana, Politeknik Pariwisata Bali

Jurusan Kepariwisataan, Program Studi Pengelolaan Konvensi Dan Acara, Politeknik Pariwisata Bali

Ni Kadek Swandewi, Politeknik Pariwisata Bali

Jurusan Kepariwisataan, Program Studi Pengelolaan Konvensi Dan Acara, Politeknik Pariwisata Bali

References

Abdul, H. & Nurhayati. 2012. Manajemen Mutu Pendidikan. Bandung: Alfabeta

Arifin, T. (2013). Metode Penelitian Hukum. Bandung: CV Pustaka Setia.

Arum, A. (2022). Gaya Kepemimpinan Dalam Meningkatkan Motivasi Kerja Karyawan Pada Bank Pembiayaan Rakyat Syariah Kotabumi Lampung Utara. Diploma Thesis, Universitas Islam Negeri Raden Intan Lampung.

Bachtiar, A. (2004). Menikahlah, Maka Engkau Akan Bahagia. Yogyakarta. Saujana

Bass, B.M. and Avolio, B.J., (1994). Improving Organizational Effectiveness through Transformational Leadership. Sage, Thousand Oaks.

Batubara, S. S. (2020). Pengaruh gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan pada departemen pengadaan PT Inalum (Persero). Liabilities (Jurnal Pendidikan Akuntansi), 3(1), 40-58.

Cran, C. (2014). 101 Tips Mengelola Karyawan Generasi X, Y dan Zoomers. Jakarta [ID]: Kepustakaan Populer Gramedia.

Erri, D., et al. (2021). Pengaruh gaya kepemimpinan terhadap kinerja karyawan pada PT Melzer Global Sejahtera Jakarta. Jurnal Inovasi Penelitian, 1(9), 1897-1906.

Guritno, B Waridin. (2005). Pengaruh Persepsi Karyawan Mengenai Perilaku Kepemimpinan, Kepuasan Kerja Dan Motivasi Terhadap Kinerja. JRBI. Vol 1. No 1. Hal: 63-74.

Howe, N. & Strauss, W. (1991). Generations: The History of America’s Future. 1584-206. New York: William Morrow Company.

Howe, N. & Strauss, W. (2000). Millenials Rising: The Next Great Generation. New York: Vintage Books.

Hughes, et al. (2012). Leadership: Memperkaya Pelajaran dari Pengalaman. Judul Asli: Leadership: Enhancing the Lessons of Experience. Penerjemah: Putri Iva Izzati. Jakarta: Penerbit Salemba Humanika.

Kouzes, J.M, & Posner, B. (2007). The Leadership Challenge. New Jersey: John Wiley & Sons, Inc.

Laia, N. (2021). Analisis Gaya Kepemimpinan terhadap Kinerja Team pada Dperfect Planner Wedding Organizer Medan. Jurnal Ilmu Komunikasi. Vol. 17 No. 1 (2021): Komunikasi Organisasi, Komunikasi Pemasaran dan Komunikasi Massa. Medan: Universitas Sumatera Utara

Luthans, Fred. (2006). Perilaku Organisasi. Edisi Sepuluh. Judul Asli: Organizational Behavior. 10th Edition. Penerjemah: Vivin Andhika Yuwono, Shekar Purwanti, Th. Arie P, dan Winong Rosari. Yogyakarta: Penerbit ANDI.

Mannheim, K. (1927). The Problem of Generations, Essays on the Sociology of Knowledge. Hal. 276–320.

Mello A., J. (2015). Strategic Human Resource Management. Edisi ke-4. Stanford: Cengange Learning.

Miftah Toha. (2007). Kepemimpinan Dalam Manajemen. Jakarta: PT. Raja. Grafindo.

Miles, M. B. & Huberman, M. (1992). Analisis Data Kualitatif. Jakarta: Penerbit Universitas Indonesia. Hal 15-19.

Miles, M.B & Huberman, M. & Saldana, J. (2014). Qualitative Data Analysis, A Methods Sourcebook. Edisi ke-3. USA: Sage Publications. Terjemahan Tjetjep Rohindi Rohidi, UI-Press.

Mulyadi dan Rivai. (2009). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta cet. Sembilan.

Mustajib, M. (2021). Gaya Kepemimpinan Ketua Forum Musyawirot Pondok Pesantren Ishlahiyyatul Asroriyyah Terhadap Kinerja Pengurus Harian Studi Pondok Pesantren Ishlahiyyatul Asroriyyah. Tafhim Al-'Ilmi, 12(2), 226-240.

Narbuko, C. dan Achmadi, A. (2007). Metodologi Penelitian. Jakarta: Bumi Aksara

Northouse, P.G. (2016). Leadership : Theory and Practice. Edisi ke-7. United States: SAGE Publications

Notter, J., & Grant, M. (2015). When Millennials Take Over. Alih Bahasa: Novia Angelina. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Peramesti, N. P. D. Y., & Kusmana, D. (2018). Kepemimpinan ideal pada era generasi milenial. TRANSFORMASI: Jurnal Manajemen Pemerintahan, 73-84.

Qodriani, F. (2018). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Motivasi Kerja Sebagai Variabel Intervening (Studi Pada Karyawan Pabrik Gula Kebon Agung Malang). Jurnal Administrasi Bisnis. Vol. 61 No. 4 (2018).

Singarimbun, M. dan Effendi, S. (1995). Metode Penelitian Survey. Jakarta: LP3ES.

Sugiyono. (2006). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2013). Metodelogi Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Sumarsono. (2007). Pengantar Semantik. PT. Gramedia.

Syaiyid, E. (2019). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Motivasi Kerja (Studi Pada Karyawan Radar Malang PT. Malang Intermedia Pers). Jurnal Administrasi Bisnis S1 Universitas Brawijaya. Malang: Universitas Brawijaya

Ulfah, S. (2018). Analisis Gaya Kepemimpinan dalam Meningkatkan Motivasi Kerja Pegawai di Bank Bni Syariah KC Yogyakarta. Skripsi. Purwokerto: Institut Agama Islam Negeri Purwokerto.

Undang-undang Republik Indonesia Nomor 1 Tahun 1974 tentang Perkawinan.

W. Santrock, John. (2009). Educational Psychology. diterjemahkan oleh Diana Angelica. Jakarta: Salemba Humanika.

Yukl, G. (2010). Kepemimpinan dalam organisasi. Jakarta: PT Indeks.

Zahrulianingdyah, A. (2018). Kuliner sebagai pendukung industri pariwisata berbasis kearifan lokal. TEKNOBUGA: Jurnal Teknologi Busana dan Boga, 6(1), 1-9