PERSEPSI PENGUNJUNG TERHADAP PENYELENGGARAAN FESTIVAL KURA-KURA BALI INTERNATIONAL CUBMU JAZZ OLEH CV. KOPI PANAS DI KAWASAN EKONOMI KHUSUS SERANGAN
Main Article Content
Abstract
Lonjakan wisatawan domestik maupun mancanegara ke Pulau Bali memberikan dampak positif maupun negatif. Banyak wisatawan yang datang mengunjungi Bali untuk keperluan leisure maupun menghadiri suatu acara/event. Hal ini turut berkontribusi dalam peningkatan jumlah event di Bali. Daerah-daerah berpotensi wisata seperti Kawasan Ekonomi Khusus Serangan memiliki agenda rutin untuk mengadakan festival pada setiap tahunnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui persepsi pengunjung terhadap penyelenggaraan Festival Kura – Kura Bali Jazz, penelitian ini yaitu deskriptif kuantitatif menggunakan teori Silvers 6 dimensi (anticipation, arrival, atmosphere, appetite, activity, amenities) dan skala Likert untuk 100 responden dari total populasi 2505 pengunjung dengan teknik probability sampling pendekatan sample random sampling. Jenis data yang digunakan yaitu data kuantitatif. Penelitian ini menggunakan teknik pengumpulan data dari observasi, pembagian kuesioner, wawancara dan studi dokumentasi. Data kuantitatif diolah menggunakan software SPSS 26. Hasil dari penelitian ini yaitu persepsi pengunjung terhadap Kura – Kura Bali International Cubmu Jazz Festival secara keseluruhan sangat baik (rata-rata 4,40 dengan urutan skor activity (4.53), atmosphere (4,49), arrival (4,46), anticipation (4,52), amenities (3.39), appetite (4,49). Dimensi dengan skor rata-rata tertinggi yaitu dimensi activity sedangkan dimensi dengan rata-rata skor terendah yaitu dimensi amenities. Saran yang dapat di berikan kepada pihak penyelenggara Festival Kura-Kura Bali Cubmu Jazz Festival ialah dengan meningkatkan kebersihan fasilitas toilet di berbagai titik dalam jumlah yang cukup, menambahkan fasilitas tempat sampah, kursi dan meja di area stand penjual, serta menambahkan fasilitas tempat ibadah (mushola).
Kata Kunci : Persepsi Pengunjung, Festival, Event, Analisis Kuantitatif.
Article Details
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.
References
Achmadi, A, dan Narbuko, C. 2013. Metodologi Penelitian. Jakarta: Bumi Aksara.
Anggreni. 2021. Persepsi Pengunjung Terhadap Penyelenggaraan Kuta Beach Festival Sebagai Implentasi Civic Event di Desa Adat Kuta,Kabupaten Badung, Bali. Skripsi tidak diterbitkan. Politeknik Pariwisata Bali
Anonimus, 2011, Potensi Industri MICE Indonesia, Warta Ekspor DJPEN/MJL/002/07/2011 Edisi Juli Hal 3-11.
Arikunto, S. 2016. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Aris.2022. Persepsi Pengunjung Terhadap Penyelenggaraan Event Konser Reincarnation 2021 Pada Masa Covid-19 di Politeknik Pariwisata Bali. Skripsi tidak diterbitkan. Politeknik Pariwisata Bali
Badan Pusat Statistik. 2020. Jumlah Kunjungan Wisatawan Mancanegara per bulan ke Indonesia Menurut Pintu Masuk, https://bali.bps.go.id/indicator/16/106/1/banyaknya-wisatawan-mancanegara-bulanan-ke-bali-menurut-pintu-masuk.html Diakses pada 12 Januari 2024
Badan Pusat Statistik. 2021. Kunjungan Wisatawan Domestik ke Bali per Bulan, 2004-2023. BPS Bali. https://bali.bps.go.id/statictable/2018/02/09/29/kunjungan-wisatawan-domestik-ke-bali-per-bulan-2004-2018.html diakses pada pada 12 Januari 2024
Boyd, Walker, Larreche.2000. Manajemen Pemasaran Suatu Pendekatan Strategis dengan Orientasi Global Edisi 2 Jilid 1. Jakarta: Erlangga.
Budi Artanayasa. 2021. Persepsi Pengunjung Event Soundrenaline The Sprit of All Time Terhadap Kualitas Pelayanan CV.Cipta Kreatif Komunika. Vol 5 No 2 (2022): Journey : Journal of Tourismpreneurship, Culinary, Hospitality, Convention and Event Management https://ojs-journey.pib.ac.id/index.php/art/article/view/111 dikases pada 12 Januari 2024
Burhan, B. 2010. Metodologi Penelitian Kualitatif.. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Creswell, J,W. 2010. Research Design Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, dan Mixed. Yogyakarta : Pustaka Pelajar.
Cronin, J.J & Taylor, S.A. (1992). Measuring Service Quality: A Reexaminataion and Extension. Journal of Marketing, Juny (56): 55-68.
Diva Savitri. 2021. Persepsi Pengunjung terhadap Penyelenggaraan Festival Senggigi Sunset Jazz di Kawasan Lombok barat. Skripsi tidak diterbitkan. Politeknik Pariwisata Bali.
Fareldiego. 2023. Persepsi Pengunjung Terhadap Penyelenggaraan Sanur Village Festival di Pantai Matahari Terbit tahun 2022. Journal of Event and Convention Management Vol. 2, No. 2 https://ejournal.ppb.ac.id/index.php/jecom/article/view/1337/870 diakses pada 15 Februari 2024
Fentri, D. M. 2017. Persepsi Pengunjung terhadap Daya Tarik Taman Wisata Alam Hutan Rimbo Tujuh Danau di Desa Wisata Buluh Cina Kecamatan Siak Hulu Kabupaten Kampar Riau. Jom Fisip, 4 (2): 1–11.
Ferdinand. 2016. Metode Penelitian Manajemen. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro
Ghozali, I. 2005. Aplikasi Analisis Multivariate dengan SPSS. Semarang: Badan Penerbit UNDIP.
Ghozali, I. 2009. Aplikasi Analisis Multivariate dengan SPSS. Semarang: Badan Penerbit UNDIP.
Ghozali, I. 2018. Aplikasi Analisis Multivariate dengan SPSS. Semarang: Badan Penerbit UNDIP.
Goldblatt, J. 2008. Special Events. New York: John Wiley and Sons
KBBI. 2001. Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI). Online. https://kbbi.web.id/
Koentjaraningrat. 2004. Kebudayaan, Mentalitas dan Pembangunan. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.
Kristanto. 2018. Perancangan Sistem informasi dan Aplikasinya. Yogyakarta: Gava Media
Maryani, E. 1991. Pengantar Geografi Pariwisata. Bandung: Jurusan Pendidikan Geografi FPIPSIKIP.
Misno, L. 2000. Teknik Analisis Data Kuantitatif. Jakarta: Rajawali Pers.
Moleong, L, J. 2017. Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya Offset. Cetakan ke-36.
Muchlas, Makmuri. 2008. Perilaku Organisasi. Yogyakarta: Gadjah Mada University Press.
Natoradjo, S. 2011. Event Organizing: Dasar-Dasar Event Management. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
Noor, A. 2009, Manajement Event. Bandung: Alfabeta
Noor, J. 2011. Metodologi Penelitian: Skripsi, Tesis, Disertasi, Dan Karya Ilmiah. Jakarta: Kencana.
Nugroho. (2020). Manajemen Sumber Daya Manusia (MSDM). Surabaya: Scopindo Media Pustaka.
Pitana dan Diarta. 2009. Pengantar Ilmu Pariwisata. Yogyakarta: Penerbit Andi.
Purwanto, dkk. 2011. Metode Penelitian Kuantitatif untuk Administrasi Publik dan Masalah-Masalah Sosial. Yogyakarta: Gava Media
Raymond, C. 2007. Creative tourism New Zealand: The practical challenges of developing creative tourism. dalam G. Richards & J. Wilson (Eds.), Tourism, creativity and development. London: Routledge. Hal. 145-157.
Richards, G, & Wilson, J. 2006. Developing creativity in tourist experiences: A solution to the serial reproduction of culture? London. Tourism Management, 27, hal. 1408–1413.
Sarwono, J. 2017. Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif. yogyakarta: Graha Ilmu.
Sedarmayanti dan Hidayat, S. 2011. Metodologi Penelitian. Bandung: Mandar Maju.
Silvers, JR. 2004. Professional Event Coordination, John Wiley & Sons Inc. New Jersey
Sinaga, S. 2010. Potensi Pengembangan Objek Wisata di Kabupaten Tapanuli Tengah. Kertas Karya Program Pariwisata. Sumatera: Universitas Sumatera Utara.
Siyoto, dkk. .2015.Dasar Metodologi Penelitian.Yogyakarta:Literasi Media Publishing.
Slameto, 2015.Belajar dan Faktor-faktor Mempengaruhinya. Jakarta: Rineka Cipta.
Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: CV.Alfabeta.
Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: CV.Alfabeta.
Sugiyono. 2018. Metode Penelitian Kombinasi (Mixed Methods). Bandung: CV.Alfabeta.
Sugiyono. 2019. Metode Penelitian Kuantitatif. Bandung: Alfabeta.
Suwantoro, G. 2004. Dasar-dasar Pariwisata. Yogyakarta: Andi.
Undang-Undang No. 10 Tahun 2009. Tentang Kepariwisataan. Jakarta. Kementrian Kebudayaan dan Pariwisata.
Utari. 2022. Persepsi Pengunjung Terhadap Penyelenggaraan Pameran Bali Thrifting di Donkey Skatepark Kuta. Skripsi tidak diterbitkan. Politeknik Pariwisata Bali
Widyosiswoyo, S. 2009. Ilmu Budaya Dasar. Bogor: Ghalia Indonesia
Yoeti, O.A. 1996. Pengantar Ilmu Pariwisata Edisi Revisi. Bandung: Angkasa.