IMPLEMENTASI MATERI KEPRAMUKAAN TALI , SIMPUL, DAN IKATAN DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI

Main Article Content

Nurul Latifa
Ika Putra Viratama

Abstract

Tali temali dan pionering merupakan dua materi kepramukaan yang penting untuk dipelajari. Tali temali mempelajari tentang teknik mengikat tali dengan berbagai macam simpul, sedangkan pionering mempelajari tentang teknik membuat konstruksi sederhana menggunakan tongkat dan tali. Tali, simpul, dan ikatan merupakan materi kepramukaan yang penting untuk dipelajari. Materi ini mempelajari tentang teknik mengikat tali dengan berbagai macam simpul dan ikatan. Tali, simpul, dan ikatan memiliki berbagai macam manfaat, baik dalam kegiatan kepramukaan maupun dalam kehidupan sehari-hari.

Article Details

How to Cite
Latifa, N., & Viratama, I. P. (2024). IMPLEMENTASI MATERI KEPRAMUKAAN TALI , SIMPUL, DAN IKATAN DALAM KEHIDUPAN SEHARI-HARI. Sindoro: Cendikia Pendidikan, 3(3), 31–40. https://doi.org/10.9644/sindoro.v3i3.2089
Section
Articles